Membaca Bersama Topik Pembelajaran Terdiferensiasi dengan Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing
Assalamu'alaikum.Wr.Wb.
Semoga kita semua dalam lindungan Allah SWT. Amin. Pada kesempatan ini admin akan berbagi informasi contoh soal dan jawaban yang ada di Plaform Merdeka Mengajar (PMM). Semoga bisa menambah wawasan kita khusunya bagi Admin.
Informasi terbaru lainnya silahkan KLIK TULISAN BIRU INI.
Sebelum membahas soal, silahkan terlebih dahulu pelajari video tentang materi Modul 1 Membaca Bersama Topik Pembelajaran Terdiferensiasi dengan Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing dibawah ini:
- Strategi Belajar Membaca di Kelas Awal - Prediksi dan Koneksi
- Strategi Belajar Membaca di Kelas Awal - Memaknai Kosakata Baru
- Strategi Belajar Membaca di Kelas Awal - Pemahaman
- Pengelolaan Kelas Membaca Bersama
Latihan Pemahaman Modul 1 Membaca Bersama Materi Kegiatan Membaca Bersama
1. Kegiatan membaca bersama dapat meningkatkan keterampilan peserta didik dalam memaknai kosakata baru.
Pernyataan di atas adalah...
A. Benar
B. Salah
2. Kegiatan membaca bersama dapat meningkatkan keterampilan peserta didik dalam memahami bacaan.Pernyataan di atas adalah....
A. Benar
B. Salah
3. Kegiatan membaca bersama dapat meningkatkan keterampilan peserta didik dalam membuat koneksi dan memprediksi alur cerita. Pernyataan di atas adalah....
A. Benar
B. Salah
Latihan Pemahaman Modul 1 Membaca Bersama Materi Pengelolaan Kelas untuk Membaca Bersama
1. Pada kegiatan membaca bersama, buku besar diletakkan di atas penyangga agar...
A. Peserta didik dapat melihat teks dan ilustrasi dengan jelas
B. Pendidik tidak letih saat memegang buku besar
C. Peserta didik bisa memahami bacaan dengan lebih baik
D. Pendidik dapat melihat seluruh Peserta didik dengan jelas
Post Test Modul 1 Membaca Bersama Topik Pembelajaran Terdiferensiasi dengan Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing
1. Salah satu cara yang dapat dilakukan pendidik untuk membantu peserta didik dalam memaknai kosakata baru adalah dengan....
A. Membacakan cerita kepada peserta didik
B. Memberikan pertanyaan mengenai arti kata yang terdapat pada buku
C. Meminta peserta didik membaca buku secara mandiri
D. Meminta peserta didik membaca buku besar secara lantang didepan kelas
2. Salah satu cara yang dapat dilakukan pendidik untuk membantu peserta didik dalam memahami informasi pada buku adalah dengan...
A. Membacakan cerita pada peserta didik.
B. Meminta peserta didik mendeskripsikan dan menceritakan gambar yang terdapat pada buku.
C. Meminta peserta didik membaca buku secara mandiri.
D. Meminta peserta didik membaca buku besar secara lantang didepan kelas
3. Salah satu cara yang dapat dilakukan pendidik untuk meningkatkan keterampilan membuat koneksi dalam kegiatan membaca bersama adalah....
A. Membacakan cerita pada peserta didik.
B. Mengaitkan gambar pada buku dengan kehidupan peserta didik sehari-hari.
C. Meminta peserta didik membaca buku secara mandiri.
D. Meminta peserta didik membaca buku besar secara lantang didepan kelas
4. Hal penting yang perlu pendidik lakukan untuk menciptakan area kegiatan membaca bersama yang nyaman dan kondusif adalah....
A. Memastikan peserta didik telah duduk dan dapat melihat buku bacaan dengan jelas
B. Membawa buku besar samabil berjalan ketika membacakan cerita
C. Fokus pada buku besar dan memunggungi peserta didik ketika membaca.
D. Menggunakan alat penunjuk untuk menunjuk peserta didik
Informasi terbaru lainnya silahkan KLIK TULISAN BIRU INI.
Semoga informasi ini bermanfaat. Saran dan masukan sangat berarti untuk perbaikan kedepan. mohon maaf atas segala kesasalahan dan kekuarangan. terima kasih atas kunjungannya. Wassalamu'alaikum.Wr.Wb.
Post a Comment for "Membaca Bersama Topik Pembelajaran Terdiferensiasi dengan Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing"